Mengurung diri bersama Tuhan

‘Jiwaku merindukan Engkau, ya Allah.’ Mazmur 42:2  Apakah Anda mengalami kesulitan memahami jalan Tuhan? Kita semua bergumul tentang hal itu. Meskipun kita dapat melihat ke belakang dan melihat bagaimana tangan berkat dan tuntunan-Nya telah diberikan kepada kita,...